EICMA 2025: Italjet Roadster 400, Skuter Unik Fitur Ala Motor Sport
NaikMotor - Italjet meluncurkan skuter Roadster 400 yang unik dan radikal di ajang EICMA 2025.
Skuter ini benar-benar tidak konvensional dan sulit dikategorikan sebagai skuter...
Education Day GIIAS 2025 Makassar, Didatangi 150 Mahasiswa
NaikMotor - GIIAS Makassar 2025 gelar Education Day, (6-7/11/2025). Education Day diikuti oleh sekitar 150 Mahasiswa Makassar.
GIIAS 2025 Makassar yang diselenggarakan pada 5–9 November...
EICMA 2025: Morbidelli Hadirkan Cruiser C652V dan Trail Adventure T502XR
NaikMotor - Pada hari pembukaan EICMA 2025, Morbidelli memperkenalkan dua model terbarunya yang siap beredar di tahun mendatang yaitu C652V, motor cruiser berkarakter kuat...
EICMA 2025: BENDA Rilis Tiga Cruiser, Konsep Hybrid Twin Boxer, dan Mesin 6 Silinder!
NaikMotor - BENDA Motorcycles menghadirkan beragam motor baru dan motor konsep di EICMA 2025 Milan, salah satunya motor bermesin twin boxer hybrid 250 cc!
Pabrikan...
GIIAS 2025 Makassar Dibuka, Diramaikan Lebih 25 Merek Kendaraan dan Industri Pendukung
NaikMotor - Pameran otomotif GIIAS Makassar 2025 resmi dibuka pada Rabu, 5 November 2025. Pameran otomotif ini akan berlangsung hingga 9 November 2025 di...
EICMA 2025: BMW F450GS Resmi Diproduksi dan Dijual Massal
NaikMotor - BMW akhirnya membawa konsep F450GS ke dunia nyata, motor adventure ini diperkenalkan di EICMA 2025.
Setelah pertama kali diperkenalkan di EICMA 2024, versi...
EICMA 2025: Honda V3R 900 E-Compressor, Saat Teknologi dan Kecepatan Bersatu
NaikMotor - Honda menggebrak dunia roda dua dengan menghadirkan motor konsep Honda V3R 900 E-Compressor yang benar-benar baru dan sarat teknologi di pameran EICMA...
EICMA 2025, BSA Thunderbolt 350 Yang Berganti Genre Jadi Adventure
NaikMotor - BSA Thunderbolt pada tahun 1970-an adalah roadster yang disukai petouring. Tetapi pada EICMA 2025, BSA Thunderbolt 350 itu kini berganti genre menjadi...
EICMA 2025: Norton Rilis Jajaran Motor 2026 dari Superbike hingga Adventure
NaikMotor - Norton Motorcycles kembali mencatat sejarah baru dengan memperkenalkan jajaran motor 2026 mereka lewat pameran EICMA 2025.
Mengutip Motorcyclenews.com, merek legendaris asal Inggris yang...
EICMA 2025: Suzuki SV-7GX, Motor Touring Mesin V-Twin Suksesor SV650
NaikMotor - Suzuki seolah kembali ke masa depan dengan memperkenalkan Suzuki SV-7GX di ajang EICMA 2025.
Mengutip Visordown.com, Suzuki SV-7GX adalah motor touring kelas menengah...















