Kirab Bendera, Sumbangsih BBMC untuk Peringatan 60 Tahun KAA
Bandung (naikmotor) – Merayakan peringatan 60 tahun Konferensi Asia Afrika, Bikers Brotherhood MC melakukan kirab bendera negara-negara peserta di Bandung, Sabtu (18/4) kemarin.
Bandung adalah...
Rossi Menangi MotoGP Argentina Usai “Pukul KO” Marquez
Argentina (naikmotor) - Seperti prediksi yang kami berikan beberapa hari lalu tentang performa Yamaha yang sangat cocok di sirkuit Termas de Rio Hondo, Argentina,...
Zarco Akhirnya Buktikan Performa Terbaik di Moto2 Argentina
Argentina (naikmotor) - Memimpin jauh di depan, bukan jaminan bagi Johann Zarco untuk meraih kemenangan. Hal ini dialaminya di dua race Moto2 2015. Namun...
Danny Kent Tampil Superior di Moto3 Argentina
Argentina (naikmotor) -Tampil mengagumkan dengan performa bagus di Moto3 Austin akhir pekan lalu, kini pembalap asal Inggris, Danny Kent kembali mendulang hasil tak jauh...
Rea Raih Kemenangan Ganda lagi di WSBK Belanda
Assen (naikmotor) - Ambisi Jonathan Rea untuk tampil apik membuktikan performanya di sirkuit yang ia favoritkan yaitu Assen, di Belanda, hari ini Minggu (19/4)...
ARRC 2015 Sepang: Dimas Penalti, Apiwat Pimpin AP250
Sepang (naikmotor) – Insiden terbakarya motor Ratthapong Wilairot di race kedua berbuntut Dimas Ekky terkena penalti. Sementara Apiwat Wongthananon memimpin kelas AP250.
Dimas Ekky Pratama...
Honda Big Bike Diperkenalkan ke Komunitas
Jakarta (naikmotor) - Honda akan memasuki kelas yang lebih prestise, sebab dalam waktu dekat, pada Juni mendatang akan meluncurkan sepeda motor berkapasitas besar.
Model-model yang...
Race 2 Supersport ARRC Sepang: Dua Pembalap Indonesia Podium
Sepang (naikmotor) – Berbeda dengan race pertama, race kedua Supersport 600 penuh dengan aksi overtaking. Hasilnya, dua pembalap Indonesia naik podium
Race terakhir di FIM...
SAC 2015 Sepang: Trio Suzuki Indonesia Sabet Podium
Sepang (naikmotor) – Lagu Indonesia Raya dipersembahkan trio pembalap Suzuki Indonesia yang dipimpin Andreas Gunawan, pembalap asal Lampung di race kedua Suzuki Asian Challenge.
Diwarnai...
Race 1 Supersport ARRC Sepang: Yuki Takahashi Masih Bertaji
Sepang (naikmotor) – Duet Musashi Boon Siew Honda Racing sukses menapaki podium kelas bergengsi Supersport 600 cc race pertama.
Yuki yang berpengalaman di MotoGP dan...