Usai Dilepas KTM, MV Agusta Kembali ke Pemilik Awal

0
KTM Saham MV Agusta
KTM jual saham MV Agusta. Foto: MV Agusta

Pada tahun 2024, perusahaan menjual 4.000 sepeda motor, mencapai tingkat pertumbuhan tahunan sebesar 116% dibandingkan dengan tahun 2023.

Di tahun 2022, KTM di bawah Pierer Mobility, membeli MV Agusta. Saham ini meningkat menjadi saham mayoritas pada tahun 2024 dengan 50,1% saham di MV Agusta, sehingga 49,9% berada di tangan keluarga Sardarov.

MV Agusta Dragster RC SCS 2022
MV Agusta Dragster RC SCS 2022.

Namun, pada bulan November 2024, KTM memulai proses restrukturisasi hukum dengan administrasi mandiriM akibat krisis keuangan.

Langkah tersebut dilakukan untuk menghindari kebangkrutan dan menyiapkan rencana restrukturisasi yang kredibel demi mengatasi utang saat ini dan kelangsungan perusahaan di masa mendatang. (Yuka/Contrib/NM)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here