Aprilia RS-GP 2023, Buka Selubung Setelah Kehilangan Konsesi

0

Aprilia RS-GP 2023

Arsitektur sasis bergantung pada permintaan Pembalap, dengan tujuan untuk traksi dan stabilitas lebih baik. Sementara sisi aerodinamis mempertahankan konsep yang diperkenalkan pada tahun 2022 seperti panel samping melengkung atau konfigurasi karakteristik sayap depan.

Sisi elektronik telah disesuaikan dengan ECU Magneti Marelli baru dan manajemen strategi yang disempurnakan, objek kerja konstan yang akan melanjutkan balapan demi balapan.

Soal RS-GP baru, Espargaro menyatakan, “Saya merasa lebih dari siap.Tes pertama dengan motor ’23 cukup bagus.”

Sedangkan Maverick Vinales, “Saya rasa Tes Sepang sudah cukup membuktikan, motor sudah seperti menyatu dengan saya. Saya merasa secara fisik sangat baik dan entah bagaimana saya merasa jauh lebih cepat daripada tahun lalu.” (Afid/nm)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here