Kawasaki Vulcan S 2021 Mendapat Tambahan Warna Baru

0

NaikMotor – Cruiser menengah Kawasaki untuk tahun ini mendapat tambahan pilihan warna. Kawasaki Vulcan S 2021 itu hanya mendapat 1 tambahan warna baru.

Vulcan telah menjadi Cruiser Kawasaki yang popular selama ini. Karena meski bersosok penjelajah dengan gaya berkendara relaks tetapi karakter performanya sport.

Kawasaki Vulcan S 2021

Sebab Vulcan dibekali mesin yang sama dengan ER-6. Mesin parallel-twin 649cc berpendingin cairan itu sudah lama digunakan oleh supersport Kawasaki.

Kini, Vulcan S 2021 mendapat warna baru biru tua. Di Jepang, sebelumnya hanya tersedia warna Ebony, tetapi kabarnya warna baru secara bertahap akan menjadi pilihan satu-satunya menggantikan Ebony. (Afid/nm)

Spesifikasi Kawasaki Vulcan S 2021

Engine type: Water-cooled 4-stroke DOHC 4-valve parallel 2-cylinder
Total displacement: 649cc
Bore x Stroke: 83.0 x 60.0mm
Compression ratio: 10.8: 1
Maximum output:
61PS / 7500rpm Maximum torque: 6.4kg-m / 6600rpm
Fuel supply method: FI
Fuel tank capacity: 14L
Caster angle: 31 °
Trail amount: 120mm
Transmission type: 6-speed return
brake Front / rear: Disc / Disc
Tire size: 120 / 70R18 , 160 / 60R17

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here