Yamaha YZ450FX 2021 Siap Jajal Kompetisi Enduro dengan Mesin Barunya

0
Yamaha YZ450FX
Yamaha YZ450FX 2021 hadir dengan mesin dan rangka baru. Foto: Yamaha

NaikMotor – Model baru lagi dari Yamaha YZ Series, NaikMotor kali ini akan membahas YZ450FX yang diklaim siap jajal kompetisi enduro dengan mesin dan frame-barunya. 

Yamaha Jepang mengumumkan informasi dan spesifikasi lebih detail dari salah satu jajaran YZ Series model 2021 mereka, yaitu YZ450FX. Motor trail Yamaha yang dilengkapi dengan mesin baru yang lebih kuat dan bingkai baru yang lebih ringan ini diumumkan pada 30 Juli 2020 kemarin.

Yamaha YZ450FX

YZ450FX mengalami perubahan kecil, seperti sudah mengadopsi mesin 449 cm3 4-tak untuk balap enduro yang optimal, menggunakan rangka penyetelan khusus FX yang berkontribusi pada kinerja berlarinya si kuda besi, memakai suspensi depan-belakang khusus FX, lalu juga sudah meningkatkan gaya pengereman dan kemampuan kontrolnya, serta sudah memperbarui maps untuk meningkatkan kenyamanan power tuner.

YZ450FX yang sudah bisa dipesan sejak 30 Juli hingga 27 Desember ini memiliki pilihan warna Deep Purplish Blue Solid, dan sementara untuk harga, Yamaha membandrol motor trail ini sekitar Rp 154,3 jutaan. (Litha/Prob/NM) 

YZ450FX
Car body engraving model/motor engraving model CJ30C / J349E
Length/Width/Height 2,175 mm / 825 mm / 1,280 mm
Seat height 955 mm
Distance between axes 1,480 mm
Minimum ground clearance 320 mm
Vehicle weight 115 kg
Type of prime mover Water cooled, 4-stroke, DOHC, 4-valve
Cylinder number array Single cylinder
Total displacement 449 cm 3
Inner diameter x stroke 97.0mm x 60.8mm
Compression ratio 13.0: 1
Starting method Self-operated
Lubrication method Wet sump
Engine oil capacity 0.90L
Fuel tank capacity 8.2L (Specify unleaded premium gasoline)
Intake/fuel system/fuel supply system Fuel injection
Ignition system TCI (transistor type)
Battery capacity/model 12V, 2.4Ah (5HR)/BR98
Primary reduction ratio/Secondary reduction ratio 2.608/3.846
Clutch type Wet, multi-plate
Transmission/shift system Always mesh type 5 speed/return type
Gear ratio 1st: 2.416 2nd: 1.733 3rd: 1.312 4th: 1.050 5th: 0.840
Frame format Semi-double cradle
Caster/Trail 27° 10’/116mm
Tire size (front/rear) 80/100-21 51M (tube type) / 120/90-18 65M (tube type)
Braking device type (front/rear) Hydraulic Single Disc Brake / Hydraulic Single Disc Brake
Suspension system (front/rear) Telescopic/Swing arm (link type)
Boarding capacity 1 person

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here